Bali United vs Borneo FC
Selasa malam, terjadi duel big match antara Bali United dengan Borneo FC. Jalannya laga berjalan seru, hingga terjadi kartu merah di pihak Gabriel Vinicius De Oliveira Furtado dari tim tamu.
Babak pertama berjalan dengan normal, dengan tidak ada gol yang tercipta. Memasuki babak kedua, tepatnya menit ke-48, Bali United memimpin terlebih dahulu melalui rahmat arjuna. Bahkan di menit 59′, Boris Kopitovic berhasil menggandakan keunggulan, berkat penaltinya.
Juga memasuki menit ke 66′, bali united mengubah skor menjadi 3-0, muhammat rahmat berhasil menceploskan bola ke gawang Mantan Penjaga Gawang Timnas Indonesia, Nadeo Argawinata.
Baru, pada menit ke-72, Rosebergne da silva berhasil memperkecil keadaan menjadi 3-1. Dilanjut lupa dimenit 84′, mathius pato berhasil memperkecil keadaan menjadi 3-2 melalui sepakan titik putihnya.
Hasil ini mengerek posisi Bali United ke posisi lima klasemen dengan poin 34. Sedangkan Borneo FC masih tertahan diperingkat 9, dengan poin 29.
Leave a Reply